Skip to main content

The (not really) Bad Movies

Just admit it ! Pasti kalian pernah nonton film yang quite enjoyable tapi ternyata ratingnya sangat rendah. Kali ini saya akan membahas film yang sebenarnya well not really bad. Sometimes these movies become our guilty pleasure. Check this out

Carrie
via:wikipedia
Carrie di sini maksudnya film Chloe Grace Moretz di tahun 2013 yang merupakan remake dari film lama. Film ini sekaligus diangkat dari novel yang berjudul sama. Karangan Stephen King. Ceritanya tentang gadis remaja yang memiliki kekuatan supanatural. Yeah I know, cerita Carrie sendiri diulang terus menerus.
Kenapa menurut saya film ini not really bad ?
1.     Chloe is really cute
2.     Cerita tentang nerd balas dendam ke teman-temannya never gets old
Seriously, actingnya Chloe bagus banget sebagai nerds yang dibully. Adegan memorable carrie yang ‘menghancurkan’ prom night dibawakan oleh Chloe dengan cangat baik. Karena dibuat di tahun 2013, tentu saja film ini juga ditambahkan efek agar semakin telihat ‘real’. Film ini juga dibintangi banyak pemain yang hebat seperti Julianne Moore sebagai ibunya Carrie dan Ansel Elgort sebagai Tommy, Carrie’s date. Menurut saya film ini masih layak mendapatkan rating yang lebih tinggi.


A Million ways to die in west
Three people dressed in Western style. On the left in the background a man dressed in dark colors with a gun held high. In the center a man in a blue shirt with a brown waistcoat, and to his right a blonde woman
via:wikipedia
Seth Macfarlane, mastermind di balik Ted yang sukses sebagai R Rated comedy di tahun 2012. Dia juga creator adult cartoon series Family Guy. Tahun 2014, dia kembali dengan (lagi-lagi) comedy movie. Kali ini dia sendiri yang berperan sebagai pemeran utama. Menurut saya it’s quite funny. Untuk yang akrab dengan selera humor Mr. Macfarlane, mungkin akan tertawa dengan film ini. Film ini memiliki banyak sindiran di kehidupan sehari-hari dan pop culture. Film ini juga dibintangi oleh Charlize Theron, Liam Neeson dan banya cameo dari celebrity lainnya.

Before i go to sleep poster.jpg
via:wikipedia
Film Thriller yang menurut saya cukup underrated. Nicole Kidman + Colin Firth + Mark Strong. What could go wrong? Thriller tentang short-term memory dan diakhiri dengan twist menurut saya lumayan seru. Alur cerita yang singkat, padat dan tidak bertele-tele. Film ini diangkat dari novel dengan judul yang sama.

Incredible Burt Wonderstone
Incredible-Burt-Wonderstone-Poster.jpg
via:wikipedia
Okay, memang trick sulapnya tidak secanggih Now You See Me dan The Prestige. Film ini juga bergenre comedy dan tidak membuat kita banyak berpikir. Steve Carrell yang biasa dengan genre comedy berhasil menghidupkan sosok pesulap yang memiliki karir yang hancur. Porsi comedy juga sangat pas. Olivia Wilde sangat cantik dan porsi Jim Carrey di sini memang tidak banyak walaupun dia adalah actor yang senior.

The Proposal
The Proposal.jpg
via:wikipedia
Are you kidding me ? Film ini salah satu comedy-romance terbaik. Chemistry antara Sandra Bullock dan Ryan Reynolds sangat kuat. Betty White sebagai grandma yang eksentrik mampu membuat kita tertawa dengan segala tingkah lagunya. Seriously, this movie is super funny. Film ini tidak hanya tentang cinta, namun juga tentang keluarga. Film ini masuk ke dalam must-watch-list setiap pasangan

Final Destination
Final Destination movie.jpg
via:wikipedia
Film dengan genre thriller ini sudah menghasilkan banyak sekuel dan semakin lama semakin gore. Final Destination yang dibahas adalah yang pertama. Pencetus dari (lame) Sekuel. Final Destination dapat dikatakan pencetus film thriller remaja. Banyak twist yang tak terduga dan proses kematian yang membuat kita tegang. Admit it, setiap anda ingin ke kamar mandi, masak, atau melakukan sesuatu, selalu lebih berhati-hati karena terbayang proses kematian ala Final Destination

Miss Congeniality
via:wikipedia
Again, film dari Sandra Bullock. Sandra Bullock memang sangat terkenal dengan film comedy romancenya. Khusus film ini, lebih menekankan sisi komedinya. Bercerita tentang polisi yang menyamar menjadi konstentan miss America. Sandra Bullock berhasil memerankan polisi yang boyish, kuat dan messy hingga menjadi konstentan yang anggun dan smart. Banyak kelucuan terjadi saat Sandra Bullock berusaha berubah menjadi feminim sembari mencari penjahat yang mengancam akan membunuh pemenang Miss America. Bonus : Michael Caine menjadi sangat feminim dalam film ini.

The Uninvited
The Uninvited (2009 film).jpg
via:wikipedia
Mungkin ini adalah salah satu remake Hollywood dari film Asia yang termaafkan. The Uninvited remake dari film horror Korea Tale of Two Sisters. Sekali lagi, remake ini menurut saya is not sucks seperti film remake lainnya. Kita masih bisa merasakan suasana creepy dari film ini. Walaupun terdapat beberapa aspek yang berbeda dari film aslinya, film ini masih bagus untuk sebuah remake.

Walk of Shame
via:wikipedia
Film ini dapat disebut sebagai Hangover 2.0. Cerita dimana setelah mabuk-mabukan muncul kesialan berturut-turut. Film ini cukup fun untuk ditonton. Elizabeth Banks mampu berakting dengan konyol dan menghadapi banyak kesialan yang menghampirinya. Banyak kejadian yang tak terduga dan ditutup dengan ending yang cukup bagus.

Dream House
Two girls holding hands, their dresses match the wallpaper behind them.
via:wikipedia

Daniel Craig, pemeran James Bond kali ini berperan menjadi seorang figure ayah yang baik di dalam film Dream House. Film horror ini termasuk bagus karena sepanjang film kita diajak melihat keluarga yang diteror sesuatu aneh di rumah mereka dan ternyata apa ynag dilihat tidak sesuai kenyataan. Film ini masih mengandlkan plot twist untuk anti-climax nya. Menurut saya twist yang ada terlalu cepat dikeluarkan yaitu di pertengahan film. Film ini juga dibintangi Rachel Weisz dan Naomi Watts

Comments

Popular posts from this blog

[REVIEW] Talladega Nights: The Ballad of Ricky Bobby (2006)

Via : wikipedia I know mungkin saya terlalu bias dengan film Will Ferrell. But seriously, I enjoy his films. Sinopsis : Ricky Bobby (Will Ferrell) pembalap NASCAR yang memiliki prestasi yang luar biasa, memiliki istri yang cantik, sahabat yang setia dan fans yang banyak. Namun semua itu berubah ketika dia dikalahkan oleh Jean Girard (Sacha Baron Cohen) dan kecelakaan menimpanya. Ricky harus berjuang mengatasi traumanya terhadap dunia balap dibantu ayahnya yang selama ini absen dalam kehidupan Ricky. Will Ferrell mengawali karirnya sebagai cast Saturday Night Live. Bahkan dia menjadi ikon di acara itu. Tidak heran karya-karyanya saat ini kebanyakan bertema comedy. Will Ferrell sering membuat sebuah character yang lucu dan mempunya ciri khas tersendiri sehingga melekat di hati para penonton. Contohnya Ron urgundy di Anchorman. Ricky Bobby tidak sesukses Ron Burgundy, namun dia cukup menarik perhatian penonton. Alur cerita dari film ini tidak ada yang special. Hal yan

[REVIEW] Home Sweet Hell

via:wikipedia Katherine Heigl ex dr. Lizzy di Grey’s anatomy cukup terkenal dengan filmnya yang bertemakan comedy-romance seperti 27 dresses, life as we know it, dll. Kali ini dia kembali dengan comedy-romance yang ‘berbeda’ Synopsis : Don (Patrick Wilson) agen furniture yang sukses, lengkap dengan kehidupan yang serba sempurna. Dia terlibat afaiir dengan karyawannya hingga menghasilkan anak. Istri Don, Mona (Katherine Heigl) adalah orang yang sangat perfeksionis. Mengetahui affair suaminya, dia memutuskan untuk membunuh selingkuhan suaminya. Inti filmnya hanya itu. I must say, plot hole everywhere. Sepanjang cerita kita akan bingung dan bertanya-tanya “Ini kenapa ?” “Untuk apa ?” “What the hell is happening ?”. Sangat dibuat secara terburu-buru. Premis film ini sejujurnya cukup menjanjikan. Namun, pelaksanaannya sangat kurang.  Banyak adegan yang membuat kita bertanya-tanya, cerita yang tidak tuntas dan tentu ending yang aneh dan dipaksakan. Penonton dibuat terheran-h

[REVIEW] 47 Meters Down (2017)

via : wikipedia Dengan banyaknya film yang rilis pada musim panas, 47 Meters Down bisa dibilang kuda hitam dan tidak disangka menerima ulasan dan penghasilan yang bisa dibilang tidak buruk. Hal ini bisa dibilang cukup baik mengingat budget film ini tentu tidak spektakuler seperti Transformer atau Spiderman. Genre film ini adalah horor survival yang idenya sendiri mirip-mirip dengan The Shallows  yang dibintangi oleh Blake Lively, sama-sama melibatkan hiu dan perjuangan untuk selamat. Walaupun sama-sama di laut, setidaknya Blake Lively bisa bernafas bebas dengan oksigen dan para karakter di 47 Meters Down harus menghadapi hiu, kedalamn laut yang membahayakan dan tentunya oksigen yang terbatas. Untuk sinopsis, agaknya sudah cukup jelas tentang apa film ini dari posternya. Film ini dibintangi oleh Mandy Moore dan Claire Holt. Walaupun mereka memakai alat menyelam dan ekspresi wajah mereka tidak ditampilkan, akting mereka bisa dibilang keren walau hanya bermodalkan dialog yang dap